Jelang Hari Bhayangkara ke-78, Polres Sukabumi Kota Gelar Olahraga Bersama

Jumat, 21 Jun 2024 14:25
    Bagikan  
Jelang Hari Bhayangkara ke-78, Polres Sukabumi Kota Gelar Olahraga Bersama
Instagram @polres_sukabumikota.

Kapolres Sukabumi Kota, AKBP Ari Setyawan Wibowo (kedua dari kanan), saat olahraga bersama

SUKABUMITREN.COMMenjelang Hari Bhayangkara ke-78 pada 1 Juni 2024, Polres Sukabumi Kota menyelenggarakan kegiatan olahraga bersama unsur TNI dan Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Sukabumi, Jumat, 21 Juni 2024.

Dikutip dari akun Instagram @polres_sukabumikota, Jumat, 21 Juni 2024, pukul 12:34 WIB, acara olahraga bersama berupa jalan santai dan senam sehat itu dihadiri pula oleh Kapolres Sukabumi Kota, AKBP Ari Setyawan Wibowo.

Baca juga: Sambut Hari Bahayangkara ke-78, Polres Sukabumi Gelar Doa dan Zikir Bersama





Hadir juga Pejabat Walikota Sukabumi, Kusmana Hartadji; Kajari Kota Sukabumi, Dr. Setiyowati; Ketua Pengadilan Negeri Kota Sukabumi, Yusuf Syamsuddin, SH, MH; Ketua DPRD Kota Sukabumi, H. Kamal Suherman, SH; Dandim 0607 Kota Sukabumi, Letkol Inf. Yudhi Hariyanto; Danyon 310 Kidang Kencana, Letkol Inf. Andrik Fachrizal; Danyon Armed 113, Letkol Arm. Wahib Mustofa Fathurrahman, M.Han; Komandan Subdenpom III/1-2 Kota Sukabumi, Kapten CPM Tomy Tatodi; Ketua Bhayangkari Cabang Sukabumi Kota, Ny. Rini Ari Setyawan; serta ratusan personil gabungan TNI-Pori, Aparat Sipil Negara (ASN), dan pengurus Bhayangkari Cabang Sukabumi Kota.

Kapolres Sukabumi Kota, AKBP Ari Setyawan Wibowo, melalui Kasi Humas, Iptu Pol. Astuti Setyaningsih, mengatakan, kegiatan olahraga bersama itu diselenggarakan untuk memperkuat sinergitas Polres Sukabumi Kota dengan unsur TNI dan Forkopimda Kota Sukabumi. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Serahkan 2 Tersangka ke Kejati, Mantan Kapolres Sukabumi Sukses Ungkap Kasus Korupsi Jalan di Gorontalo
Sidik Kasus Korupsi Jalan Nani Wartabone Gorontalo, Mantan Kapolres Sukabumi Kini Kejar Tersangka Baru

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Kamis, 12-Jun-2025 09:57
Info Lowongan Kerja
Laporkan Kasus Penggelapan Alat Pertanian di Jampang Tengah Sukabumi, Kadiv BPBN Dipanggil Kejari
Terinspirasi Menu Asin-Asin-Pedas Khas Kafe, yuk Bikin: Tahu-Lada-Garam Paling Simpel Sedunia

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Selasa, 10-Jun-2025 13:18
Info Lowongan Kerja
Tinjau Lokasi Camping Ground di Cibadak Sukabumi, DPMPTSP Tegaskan Investasi Harus Sesuai Aturan
Terperosok ke Jurang Sungai Cibodas Sukabumi saat Bonceng Istri, Purnawirawan TNI asal Bogor Meninggal Dunia

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Senin, 9-Jun-2025 15:53
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Minggu, 8-Jun-2025 17:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Sabtu, 7-Jun-2025 15:13
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Jumat, 6-Jun-2025 16:38
Info Lowongan Kerja
Tinjau Calon Sekolah Rakyat di Sentra Phalamartha Sukabumi, Qodari: “Tempat Bagus, Terawat, dan Bersih”
Kasus Korupsi Proyek Truk Sampah: Kantor DLH Sukabumi Digeledah Kejaksaan, Kadis Dirawat di Rumah Sakit

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Rabu, 4-Jun-2025 17:37
Info Lowongan Kerja
Implementasikan SE Gubernur Jabar, Disdik dan Satpol PP Gelar Razia Malam Pelajar Kota Sukabumi

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Selasa, 3-Jun-2025 15:28
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Senin, 2-Jun-2025 12:41
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Minggu, 1-Jun-2025 18:33
Info Lowongan Kerja
Sudah Lama Sakit, Pasutri Lansia Ditemukan Meninggal Dunia di Rumahnya di Cikembar Sukabumi