Wajah Halus Mulus Berkat Resep Terapis: Masker dan Scrub Kopi Jeruk Nipis

Rabu, 6 Nov 2024 16:42
    Bagikan  
Wajah Halus Mulus Berkat Resep Terapis: Masker dan Scrub Kopi Jeruk Nipis
Nata Sofia Rubianto

Penulis, seusai gunakan masker dan scrub kopi jeruk nipis

SUKABUMITREN.COM - Terapis senior, Sonny Sumarsono Wuryadi, pada 15 Oktober 2024, mengunggah tulisan di akun Facebook (FB) miliknya, @Sonny Sumarsono Wuryadi II, dengan judul yang sangat mengundang rasa ingin tahu.

“LHA KOK BELI SKINCARE YANG MAHAL ?”, demikian judul unggahan tulisan di akun FB itu.

Baca juga: Cuaca Ekstrim Landa Kota Sukabumi, Berikut Foto dan Data 32 Lokasi Terdampak Bencana

Selanjutnya, Sonny menulis, “Ingin punya wajah yang halus mulus tidak usah beli macem-macem obat skincare yang mahal mahal !

“Ini resep yang langsung terbukti hasilnya !

Ambil 2 sendok kopi + 1 sendok garam halus + 1 jeruk nipis diperas + air secukupnya.

Formula ini balurkan ke wajah sambil diurut/dipijat seluruh bagian wajah.

Setelah dirasa cukup, bersihkan dan cuci wajah seluruhnya.

Coba anda raba wajah anda ! Lembut kan ?

Sekarang berceminlah ! Cantik dan bercahaya, kan !

Love-light-joy”

undefinedundefinedResep di akun FB @Sonny Sumarsono Wuryadi II

Baca juga: Dukung Rudy Mas’ud-Seno Aji di Pilgub Kaltim 2024, Ketua Fokus for Harum: “Visi Mereka Jelas”

Setelah membaca resep itu, Penulis langsung tergerak mempraktekkannya. Apalagi, Penulis kerap bepergian ke luar rumah untuk berbagai keperluan. Sehingga, tanpa disadari, begitu banyak kimia yang menempel di kulit, terutama kulit wajah, saat tiba kembali di rumah.

Bagi  yang ingin wajahnya selalu bersih, cerah, dan bebas flek, bisa ikuti cara simple alami ini.

Baca juga: Usia 52 Edarkan Narkoba, Lelaki Guru Olahraga ini Akhirnya Kenakan Baju Biru Tahanan Polres Sukabumi Kota

Masker dan Scrub Kopi Jeruk Nipis

undefinedundefinedSiapkan 2 sendok makan bubuk kopi yang belum diseduh, 1 buah jeruk nipis, dan garam 1 sendok teh

undefinedCampurkan garam

undefinedCampurkan jeruk nipis

undefinedAduk seluruh campuran hingga lumat merata

undefinedAplikasikan ke wajah

undefinedPijat halus dengan gerakan memutar beberapa menit

undefinedBilas bersih

undefinedundefinedWajah jadi lembut

Selamat mencoba. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Peringati Akhir Muharam 1447 H, Pengurus Mushala Bani Sidin Cibadak Sukabumi Santuni 25 Anak Yatim

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Sabtu, 12-Jul-2025 13:00
Info Lowongan Kerja
Kunjungi Kejari Kota Bekasi dan Kabupaten Bekasi, Kajati Jabar Bantu Pegawai Honor dan Petugas Kebersihan
Periksa Pengelolaan Limbah Mie Gacoan Cibadak Sukabumi, DLH akan Lakukan Uji Laboratorium
Tebing Longsor Akibat Hujan Deras Timbun Rumah di Bojong Genteng Sukabumi, 1 Remaja Lelaki Meninggal Dunia

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Rabu, 9-Jul-2025 15:23
Info Lowongan Kerja
Kenalkan Keselamatan dan Layanan Kelistrikan, PLN ULP Cibadak Gelar Sosialisasi di Kecamatan Cibadak Sukabumi

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Senin, 7-Jul-2025 22:12
Info Lowongan Kerja
Terdampak Proyek Tol Bocimi, 534 Makam Warga Dipindahkan di Desa Balekambang Sukabumi

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Minggu, 6-Jul-2025 21:36
Info Lowongan Kerja
Dicari Polisi: Lelaki Misterius yang Nyaris Bakar Sepeda Motor dan Tinggalkan 2 Hari di Cibadak Sukabumi
Sambut 10 Muharam 1447 H, ASN-UPTD-KUA Kecamatan Cibadak Santuni 35 Anak Yatim
Demi Perkedel Enak-Garing-Juicy, Kintan Jauh-Jauh Datang dari Bogor ke Warung Nasi di Cibadak Sukabumi ini
HUT ke-76, Benny Soebardja “The Godfather of Indonesian Progrock Underground” Tetap Yahud

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Jumat, 4-Jul-2025 15:09
Info Lowongan Kerja
Terdampak Proyek Tol Bocimi, 260 Makam Warga Dipindahkan dari TPU Kampung Leuwipeti Sukabumi
6 Tersangka Perusakan Rumah Tulang Punggung Keluarga, Kapolres Sukabumi: “Proses Hukum Tetap Berjalan”
Kunjungi Lokasi Perusakan Rumah di Cidahu, Kapolres Sukabumi: “7 Orang Sudah Kita Amankan”
Jangan Pernah Terjadi Lagi: Foto-Foto Pasca Insiden Perusakan di Cidahu Sukabumi
Mulai 1 Juli 2025, Sarana Baru Ekonomi New Generation Dihadirkan KA Pangrango Relasi Bogor-Sukabumi PP