Festival Pencak Silat Seni Kapolres Sukabumi Cup 2025 Resmi Ditutup, Berikut Daftar Juara Umum I-II-III

Senin, 3 Feb 2025 14:23
    Bagikan  
Festival Pencak Silat Seni Kapolres Sukabumi Cup 2025 Resmi Ditutup, Berikut Daftar Juara Umum I-II-III
IG polres.sukabumi_

Penyerahan Piala Juara Festival Pencak Silat Seni Kapolres Sukabumi Cup 2025

SUKABUMITREN.COM - Festival Pencak Silat Seni Kapolres Sukabumi Cup 2025 resmi ditutup oleh Kapolres Sukabumi, AKBP Dr. Samian, S.H., S.I.K., M.Si., pada Minggu, 2 Februari 2025. Acara penutupan berlangsung meriah di GOR Tinju Venue, Jalan Jenderal Ahmad Yani, Desa Citepus, Kecamatan Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi.

Dalam sambutan di acara penutupan, Kapolres Sukabumi, AKBP Dr. Samian, S.H., S.I.K., M.Si., menegaskan pentingnya eksistensi pencak silat sebagai wadah pembinaan generasi muda. “Melalui pencak silat, kita tanamkan nilai-nilai bela diri, kesehatan, serta seni dan budaya. Harapannya, (kegiatan) ini bisa menjadi alternatif positif bagi generasi muda, agar tidak terjerumus dalam tawuran dan geng motor,” tutur Samian.

undefinedKapolres Sukabumi, AKBP Dr. Samian, S.H., S.I.K., M.Si., saat menutup festival

Baca juga: Diduga Hendak Bunuh Diri di Jembatan Pamuruyan Sukabumi, Perempuan Bersuami Diamankan Warga dan Polisi

Dandim 0622 Kabupaten Sukabumi, Letkol Kav. Andhi Ardana Valeriandra, S.H., M.S.i, yang hadir di acara penutupan, memberikan apresiasi sangat positif atas upaya Kapolres Sukabumi dalam membina generasi muda.

“Saya berterima kasih kepada Kapolres (Sukabumi), yang telah membina anak muda melalui kegiatan positif ini. Mudah-mudahan, kegiatan ini dapat menjadi ajang bagi atlet-atlet muda untuk berkembang dan berprestasi,” ujar Andhi.

undefinedFestival diharapkan melahirkan atlet berprestasi di Kabupaten Sukabumi

Baca juga: Info Lowongan Kerja Update ke 63

Festival Pencak Silat Seni Kapolres Sukabumi Cup 2025 ini berlangsung sejak 31 Januari – 2 Februari 2025. Diikuti berbagai perguruan pencak silat di Kabupaten Sukabumi, puluhan piala diperebutkan oleh para peserta. Dan berikut, daftar juara umum dalam festival itu:

Juara Umum I: Pancha Bela (17 emas, 13 perak, 4 perunggu)

Juara Umum II: Polsek Gegerbitung (13 emas, 1 perak, 1 perunggu)

Juara Umum III: Polsek Cibadak (9 emas, 4 perak, 3 perunggu)

undefinedJuara Umum Festival Pencak Silat Seni Kapolres Sukabumi Cup 2023

Baca juga: Akhir Pekan di Kota Pahlawan, Manfaatkan Berbelanja di Manzone & Minimal Mall Tunjungan Plaza 3 Surabaya

Acara penutupan ditandai dengan penyerahan piala kepada para juara. Diharapkan, melalui festival ini, akan lahir atlet pencak silat dari Kabupaten Sukabumi, yang bisa bersaing di tingkat nasional. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Senin, 17-Mar-2025 23:59
Info Lowongan Kerja
Bubarkan Aksi Balap Liar di Cikidang Sukabumi, Petugas Gabungan Amankan 2 Pemuda Panitia

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Minggu, 16-Mar-2025 11:06
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Sabtu, 15-Mar-2025 16:50
Info Lowongan Kerja
Bersihkan Sampah Ilegal, Kades Karangtengah Cibadak Sukabumi Siapkan CCTV, TPS, dan Bank Sampah
Bobol Toko Tani Jaya di Jampangkulon Sukabumi, 2 Buruh Harian Lepas Ditangkap Polsek Jampangkulon
Longsor di Lengkong Sukabumi, Kendaraan Roda 4 Terjebak dan Tidak Bisa Lanjutkan Perjalanan
Korupsi di RSUD Palabuhanratu TA 2020-2021, Kejari Kabupaten Sukabumi Selamatkan Uang Negara Rp 5.128.817.966

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Kamis, 13-Mar-2025 19:17
Info Lowongan Kerja
Blokir Tanah Sah Milik Sendiri, Ahli Waris Tjoddo Divonis Hukuman 3 Bulan Penjara oleh Hakim PN Makassar

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Rabu, 12-Mar-2025 13:18
Info Lowongan Kerja
Tertimbun Longsor di Kampung Cicau Sukabumi, Suami-Istri-Anak Belum Ditemukan

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Senin, 10-Mar-2025 14:12
Info Lowongan Kerja
Bencana Sukabumi: 3 Kecamatan Terdampak, Rumah-Sekolah-Jembatan Rusak, 5 Warga Meninggal, 4 Warga Hilang
Mendapat Perhatian Khusus Wapres Gibran, Begini Kronologi Amblasnya Jembatan Bojong Kopo di Sukabumi
Usai Dikunjungi Wapres RI, TNI-Polri Gercep Bersihkan Lokasi Bencana di Palabuhanratu Sukabumi
Wapres Gibran Kunjungi Lokasi Bencana Palabuhanratu Sukabumi, Simak Foto-fotonya
Hujan Deras Guyur Sukabumi, Banjir-Longsor-Jembatan Amblas di Palabuhanratu!!! Berikut Foto-fotonya

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Jumat, 7-Mar-2025 16:02
Info Lowongan Kerja
Kunjungi Lokasi Banjir di Bekasi Selatan, Kajati Jabar Berikan Bantuan bagi Warga