Perayaan Natal di 24 Gereja se-Kabupaten Sukabumi: Aman, Lancar, Kondusif

Rabu, 25 Dec 2024 16:30
    Bagikan  
Perayaan Natal di 24 Gereja se-Kabupaten Sukabumi: Aman, Lancar, Kondusif
Hendi Suhendi

Wadirreskrimsus Polda Jabar, AKBP Maruly Pardede, S.H., S.I.K., M.H, (baju putih) saat meninjau pengamanan Gereja

SUKABUMITREN.COM - Bertepatan dengan Hari Natal pada Rabu, 25 Desember 2024, Pamatwil Polres Sukabumi, Kombes Pol. Gunarso, dan Wadirreskrimsus Polda Jabar, AKBP Maruly Pardede, S.H., S.I.K., M.H., meninjau langsung pelaksanaan pengamanan atas seluruh gereja di wilayah hukum Polres Sukabumi.

Kegiatan ini seolah merupakan nostalgia bagi AKBP Maruly Pardede, S.H., S.I.K., M.H., yang pernah bertugas sebagai Kapolres Sukabumi pada 6 Januari 2023 hingga 28 Desember 2023.

undefinedundefinedPeninjauan dilakukan atas 24 Gereja di wilayah hukum Polres Sukabumi

Baca juga: Info Lowongan Kerja Update ke 44

Di wilayah hukum Polres Sukabumi dan Kabupaten Sukabumi terdapat 24 Gereja, yang terdiri dari 18 Gereja, dua Gedung, dan empat Rumah Ibadah.

Dalam peninjauan itu, hadir pula Dir Binmas Polda Jabar, Kapolres Sukabumi, Dandim 0622 Kabupaten Sukabumi, PJU Polres Sukabumi, Bhabinkamtibmas, Bhabinsa, Dishub, Satpol PP, tokoh agama, tokoh masyarakat, dan tokoh adat

undefinedundefinedPeninjauan berlangsung aman, lancar, dan kondusif

Baca juga: Konperensi Pers Kejati Jabar: Capaian Kinerja Tahun 2024

Peninjauan berlangsung mulai pukul 08:00-18:00 WIB, serta berlangsung aman, lancar, dan kondusif. Seluruh umat Kristiani di Kabupaten Sukabumi dapat beribadah dengan tenang pada Hari Natal 2024 ini. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Disebut PN Makassar Bukan Tanah Sengketa, SK Redis Labbai Lebih Diakui dari SHGB PT Bumi Karsa-Kalla Grup
Gelar Kejuaraan AMPRO di TVRI pada 13 Februari 2026, Promotor Victoria: “Tinju Bisa Menjadi Masa Depan”
Jadi Tersangka Pelanggaran Hak Cipta, Konten Kreator asal Gorontalo Terancam 10 Tahun Penjara dan Denda 4 M
Kunjungi Pohuwato, Kapolda Gorontalo Pastikan Penertiban PETI di Seluruh Wilayah Gorontalo
Ganti Rugi Tanah Belum Cair, Ahli Waris Labbai Korban Klaim PT Bumi Karsa-Kalla Grup di Makassar Hidup Getir
Di Tanah Lantebung Makassar: SHM Labbai Tidak Ditemukan, tapi Bisa Ditumpangi SHGB PT Bumi Karsa-Kalla Grup
Ditangkap Polres Sukabumi Kota karena Cabuli Perempuan 15 Tahun, Lelaki asal Cisaat Terancam 15 Tahun Penjara

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Jumat, 9-Jan-2026 18:43
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Kamis, 8-Jan-2026 15:19
Info Lowongan Kerja
Adu Sah Alas Hak Tanah di Lantebung Makassar: Ahli Waris Labbai SK Redis-SHM, PT Bumi Karsa-Kalla Grup SHGB
Tanpa Kekerasan, Ahli Waris Labbai Tuai Keadilan Atas Tanah yang Diklaim PT Bumi Karsa-Kalla Grup di Makassar
Maling Nekat!!! Bobol Warung Ketua RT di Lokasi Ramai Cibadak Sukabumi, Kerugian Capai Rp 1 juta
Saling Klaim Tanah Labbai di Lantebung Makassar, PT Bumi Karsa-Kalla Grup Bersengketa dengan Penjaga Empang
Ironi Hukum di Lantebung Makassar: SHGB PT Bumi Karsa-Kalla Grup Ditumpangkan Atas Tanah SHM Ahli Waris Labbai
Dikirim ke PN Makassar di Hari Ibu, Eksepsi PT Bumi Karsa-Kalla Grup Dinilai Ahli Waris Labbai Sarat Rekayasa

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Kamis, 1-Jan-2026 17:35
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Rabu, 31-Dec-2025 18:05
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Selasa, 30-Dec-2025 19:39
Info Lowongan Kerja
Dipanggil Kejati Sulsel, Ahli Waris Labbai Ungkap Klaim Janggal PT Bumi Karsa-Kalla Grup Atas Tanah Lantebung

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Minggu, 28-Dec-2025 20:43
Info Lowongan Kerja